Sekretaris Daerah Kota Batam, Jefridin, M.Pd. mewakili Wali Kota Batam, Muhammad Rudi secara resmi membuka Pemusatan Pendidikan dan Pelatihan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Tingkat Kota Batam Tahun 2024, di Dataran Engku Putri, pada Kamis (1/8/2024). Pendidikan dan Pelatihan Paskibraka Kota Batam berada di bawah pembinaan Badan Kesatuan Bangsa dan […]
Daily Archives: 1 August 2024
Kota Batam sukses mendapat penghargaan Pembangunan Daerah 2024. Penghargaan itu diberikan Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional Republik Indonesia (Kementerian PPN/Bappenas), Suharso Monoarfa. Kepala Badan Perencanaan dan Penelitian Pengembangan Pembangunan Daerah (Bapelitbangda) Kota Batam, Dahlina Nopilawati, mengungkapkan bahwa dalam penghargaan tersebut terdapat tiga kategori penerima Penghargaan Pembangunan Daerah […]
Ketua II Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Batam, Hariyanti Jefridin menerima kunjungan rombongan TP PKK Kabupaten Tanah Bumbu, Provinsi Kalimantan Selatan, di Gedung Dekranasda Kota Batam, Rabu (31/07/2024). Kunjungan dipimpin langsung oleh Ketua TP PKK Kabupaten Tanah Bumbu, Wahyu Windarti. Pada kesempatan tersebut TP PKK Kota Batam […]
Sekretaris Daerah Kota Batam, Jefridin, M.Pd. mewakili Wali Kota Batam, Muhammad Rudi, resmi membuka Pameran dan Forum Bisnis Kemaritiman 7th Indonesia Marine & Offshore Expo (IMOX) 2024. Acara yang berlangsung di Radisson Golf & Convention Centre Sukajadi ini juga dihadiri oleh Deputi IV BP Batam, Wan Darussalam, dan Ketua Kadin […]